CALL FOR SEED MONEY GRANTS WITH ASEAN MEMBER STATES

Tujuan dari Call for Seed Money Grants adalah untuk membangun dan memperkuat kerja sama ilmiah antara peneliti Swiss dan negara mitra di satu atau beberapa negara anggota ASEAN: Brunei Darussalam, Kamboja, Indonesia, Laos, Malaysia, Myanmar, Filipina, Thailand, Vietnam (selanjutnya disebut negara mitra). Call for Seed Money Grants dapat digunakan untuk memulai proyek baru dan/atau membangun kemitraan baru dengan lembaga ilmiah di negara-negara mitra. Call for Seed Money Grants terbuka untuk semua disilpin ilmu dan bidang penelitian Batas Akhir Pengajuan Proposal: 19 Agustus 2018 Jangka Waktu Penelitian: maksimal 12 Bulan Dana Penelitian: Jumlah maksimum untuk hibah adalah 10.000 CHF. Hibah akan dicairkan dalam dua tahap yaitu 80% setelah penandatangan kontrak hibah dan 20% setelah laporan akhir disetujui.